Selasa, 21 April 2015

Kembang Api Kimia





Kembang api kali ini bukan seperti kembang api yang biasa dijual di pasaran sebagai salah satu mainan favorit di masa kecil. Tapi yang ini adalah Kembang Api Kimia, yang menggambarkan suatu percobaan kimia dengan bahan kimia khusus yang ada di laboratorium sekolah. 
Judul Kembang Api Kimia ini merupakan salah satu dari berbagai judul Permainan Kimia dari buku terbitan Pudak Scientific Bandung.
Permainan Kimia Kembang Api Kimia menampilkan warna warni nyala unsur golongan alkali dan alkali tanah. Dua golongan unsur yang merupakan logam lunak ini memiliki warna nyala yang berbeda. Mulai dari warna nyala yang biasa kita lihat yaitu orange, hijau hingga warna ungu.

Tidak ada komentar: